Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2020

Perpisahan Dengan NNB dan Juga Dengan Perangkat Desa

Gambar
 Nama: Fitriyani Pulungan  Nim: 1720100194 Jurusan: Pendidikan Agama Islam Di: Ranjo Batu Desa Labuhan Labo KKL-DR IAIN Padangsidimpuan Ke: 23 yaitu acara perpisahan antara mahasiswi kkl iain padangsidimpuan dengan aparat desa ataupun kepala desa

Perlombaan MTQ Antar Anak-anak Madrasah Labuhan Labo

Gambar
  Nama: Fitriyani Pulungan Nim: 1720100194 Jurusan: Pendidikan Agama Islam Di: Ranjo Batu Desa Labuhan Labo KKL-DR IAIN Padangsidimpuan Ke: 22 yaitu adanya perlombaan MTQ antar anak-anak desa labuhan labo

Wirit Yasinan di Desa Labuhan Labo

Gambar
  Wirid yasin merupakan suatu tradisi pembacaan ayat al-Quran secara menyeluruh. Menurut Umar Latif, pelaksanaan tradisi tersebut didasarkan pada beberapa hadis yang menjelaskan tentang keutamaan-keutamaan membacanya. Salah satu hadis yang menjelaskan tentang keutamaan membaca surat Yāsīn adalah sebagai berikut: حَدَّثَنَا قُتَيْبَةُ, وَسُفْيَانُ بْنُ وَكِيْعٍ, قَالَا حَدَّثَنَا حُمَيْدُ بْنُ عَبْدِ الرَّحْمٰنِ الرَّؤَاسِيُّ عَنِ اْلحَسَنِ بْنِ صَالِحٍ, عَنْ هَارُوْنَ أَبِيْ مُحَمَّدٍ, عَنْ مُقَاتِلِ بْنِ حَيَّانَ, عَنْ قَتَادَةَ, عَنْ أَنَسٍ قَلَ: قَلَ رَسُوْلُ اللهِﷺ : إِنَّ لِكُلِّ شَيْءٍ قَلْبًا, وَقَلْبُ الْقُرْآنَ يٰسٓ, وَمَنْ قَرَأَ سٓ كَتَبَ اللهُ لَهُ بِقِرَاءَتِهَا قِرَاءَةَ الْقُرْآنِ عَشْرَ مَرَّاتٍ. (رواه الترمذي) Artinya:Qutaibah dan Sufyan bin Waqi’ menyampaikan kepada kami dari Humaid bin Abdurrahman al-Ru’asi, dari al-Hasan bin Shalih, dari Harun Abu Muhammad, dari Muqatil bin Hayyan, dari Qatadah, dari Anas bahwa Rasulullah Saw. bersabda: “Sungguh, segala sesua

Relasi Agama

Gambar
     Sholat merupakan kewajiban bagi setiap pemeluk agama Islam. Allah SWT selalu memberikan kemudahan kepada hambanya untuk melakukan sholat. Bagi yang tidak sanggup untuk berdiri, Allah SWT memberikan kemudahan untuk melaksanakan sholat dengan cara duduk atau bahkan berbaring. Sungguh kenikmatan yang harus senantiasa disyukuri. Dengan begitu, manfaat gerakan sholat bagi kesehatan bisa anda rasakan walaupun tidak melaksanakan sholat dengan cara berdiri. Ada 7 manfaat gerakan sholat dalam ilmu sains: 1.     Memperlancar Peredaran Darah. 2.     Menguatkan Tulang Belakang. 3.     Memperlancar Proses Pencernaan. 4.     Aliran Darah Mencapai Otak Dengan Baik. 5.     Kecerdasan Makin Meningkat. 6.     Meredakan Nyeri Pada Bagian Paha. 7.     Membuat Otot Kepala Dan Leher Menjadi Rileks

New Normal

Gambar
 KKL-DR IAIN Padangsidimpuan  Ke 19 Nama: Fitriyani Pulungan Nim: 1720100194 Jurusan: Pendidikan Agama Islam Di: Ranjo Batu Desa Labuhan Labo Perhatikan poster dibawah ini yakni apa2 saja yang harus diperhatikan pada New Normal ini

Mebel

Gambar
 KKL-DR IAIN Padangsidimpuan  ke 18 Nama: Fitriyani Pulungan Nim: 1720100194 Jurusan: Pendidikan Agama Islam Di: Ranjo Batu Desa Labuhan Labo Usut punya usut, mata pencaharian masyarakat labuhan labo sebagian besar adalah mebel. Dimana mebel atau furnitur adalah semua benda yang ada di rumah dan digunakan oleh penghuninya untuk duduk, berbaring, ataupun menyimpan benda kecil seperti pakaian atau cangkir. Mebel terbuat dari kayu, papan, kulit, sekrup, dll. Dan tentu saja pekerjaan seperti ini bisa mengurangi angka pengangguran di Indonesia khususnya padangsidimpuan.

Pengalaman Yang Paling Mulia Adalah Menjadi Seorang Guru

Gambar
Nama: Fitriyani Pulungan Nim: 1720100194 Jurusan: Pendidikan Agama Islam Di: Ranjo Batu Desa Labuhan Labo Pengalaman Yang Paling Mulia Adalah Menjadi Seorang Guru      Pada kkl-dr ke 17 ini yakni membantu para guru madrasah dalam mengajari anak-anak madrasah dalam belajar agama diantaranya seperti mengajari mereka dalam membaca Al-Quran, Tauhid, Fiqih, dan masih banyak lainnya.      Menjadi seorang guru itu adalah suatu pekerjaan yang mulia sekaligus pengalaman yang paling baik, karena selain kita mengajarkan ilmu kepada anak-anak kita juga mendapatkan pengetahuan yang lebih banyak lagi, dan menjadi seorang guru itu bukanlah suatu hal yang sangat mudah disini kita harus sabar dan ikhlas dalam membimbing ataupun mengajari mereka yakni dari yang belum sama sekali mngetahui apa-apa dan menjadi manusia yang berpengetahuan